Puisi Produsen karya Bielly Anggoro Putra Suniar
Buah karya bielly Anggoro yang berjudul Produsen
Engkau butuhi kebutuhan konsumen
Jasamu tiada terkira
Demi kemakmuran masyarakat
Engkau sisahkan tenaga dan pikiran
Barang dan jasa enkau hasilkan
Kau salurkan lewat distributor
Karenamu aku bisa menikmati nasi
Dan karenamu aku bisa memakai baju
Sejenak aku bayangkan
Jika tidak ada dirimu
Masikah aku bisa menikmati pelayananmu?
Biasakah aku menikmati barang kesukaanku?
0 Response to "Puisi Produsen karya Bielly Anggoro Putra Suniar"
Post a Comment